Pemberdayaan Kampung Kreasi Warna-warni Lorong Mari oleh PT Pertamina (Persero) RU III Plaju

rahadiyand aditya, Astri Rica Puspitasari, Angger Wiyatmoko

Abstract


Upaya PT. Pertamina (Persero) RU III Plaju dalam menyelesaikan permasalahan kampung kumuh dilakukan dengan menggulirkan program kampung kreasi warna-warni di Lorong Mari Kelurahan Plaju Kota Palembang. Hal ini merupakan tanggung jawab sosial perusahaan untuk memberdayakan masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah ingin mengetahui bagaimana pemberdayaan masyarakat melalui pemanfaatan sumber daya lokal yang dilakukan oleh perusahaan. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif. Adapun teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa program kampung kreasi warna-warni telah menerapkan empat prinsip pemberdayaan dengan memanfaatkan sumber daya lokal yang terdiri dari sumber daya manusia dan sumber daya institusi.


Keywords


Slum Village, Corporate Social Responsibility, Principles of Empowerment.

Full Text:

PDF

References


Aditya, R. (2019). Analisis Penta Helix dalam Melihat Keberlanjutan Program CSR Patratura pada Tahun 2017. Empower: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam, 4(2), 149. https://doi.org/10.24235/empower.v4i2.5320

Beddu, S., & Yahya, M. (2015). Penataan permukiman kumuh perkotaan berbasis Penataan bangunan dan lingkungan. In core.ac.uk. http://repository.unhas.ac.id/handle/123456789/12704

Budaya. (2016). KBBI Daring. https://kbbi.kemdikbud.go.id/entri/sumber daya

Direktorat Jenderal Cipta Karya, K. P. U. dan P. R. (2017). Daftar Kelurahan Peningkatan Kualitas Permukiman Kumuh Program NSUP.

Hasan, S. (2018). Model Komunikasi Pada Program CSR Pemberdayaan WirausahaMUDA Perusahaan Migas. https://doi.org/https://doi.org/10.18326/inject.v3i1.59-82

Hasan, S., & Andriany, D. (2015). Pengantar CSR, Sejarah, Pengertian dan Praksis. Pustaka Pelajar.

Kusrini, N., Sulistiawati, R., Yeni Hurriyani, D., & Tanjungpura, U. (2017). Pemberdayaan Masyarakat dalam Pemanfaatan Sumber Daya Lokal di Desa Jeruju Besar Kecamatan Sungai Kakap. 2(2). https://doi.org/https://doi.org/10.21067/jpm.v2i2.2058

Lexy J, M. (2010). Metode Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya.

Najiati, S., Asmana, A., & Suryadiputra, I. (2005). Pemberdayaan masyarakat di lahan gambut. Wetlands International.

Puspita, A., Barasani, A., & Aditya, R. (2019). Pengelolaan Program Corporate Social Responsibility (CSR) PT Pertamin (Persero) RU III Plaju. Empower: Jurnal Pengembangan Masyarakat Islam. https://doi.org/https://doi.org/10.24235/empower.v4i1.4233

Raharjo, S. (2015). CSR: Relasi Dinamis anatara Perusahaan Multinasional dengan Masyarakat Lokal. Social Work Journal. https://doi.org/https://doi.org/10.24198/share.v8i2.20081

Rahmadani, R., & Raharjo, S. (2018). Fungsi Corporate Social Responsibility (CSR) Dalam Pengembangan Dan Pemberdayaan Masyarakat. In Social Work Journal. Unpad Press.

Simatupang, & Swara, Y. (2019). Creating Shared Value di Industri Migas: Pelajaran dari Balongan dalam Meminimalisir Pengangguran dan Menekan Potensi Kecelakaan Kerja. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat: Media Pemikiran Dan Dakwah Pembangunan, 2(1). https://doi.org/https://doi.org/10.14421/jpm.2018.021-04

Sodec. (2019). Laporan Social Mapping di Wilayah Pengembangan Masyarakat PT Pertamina (Persero) Refinery Unit III Plaju, Yogyakarta.

Suhadi, A., Febrian, A. R., & Turatmiyah, D. S. (2014). Model Corporate Social Responsibility (CSR) Perusahaan Tambang Batubara di Kabupaten Lahat Terhadap Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Kearifan Lokal. 3, 59–82. https://doi.org/https://doi.org/10.20884/1.JDH.2014.14.1.278

Sukesi, T. W., Irjayanti, A., Hapsari, D., & Efendi, A. (2019). Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan ekonomi dengan memanfaatkan kearifan lokal. 3(1), 111–116. https://doi.org/10.12928/jp.v3i1.635

Suwardi, & Basrori. (2008). Memahami penelitian kualitatif. Rineka Cipta.

Trirahayu, D., Kurniawati, D., & Yatim, M. (2019). Socio-Economic Mapping of Urban Village I Ilir, Palembang, South Sumatera. International Journal of Business and Technology Management, 1–8. http://myjms.moe.gov.my/index.php/ijbtm/article/view/7797

Williamson, J. (1965). Regional inequality and the process of national development: A Description of the Patterns. Economic Development and Cultural Change, 13. https://doi.org/https://doi.org/10.1086/450136

Wawancara:

Wawancara dengan A. Mandayati, 15/02/2020

Wawancara dengan A. K. Nazer, 18/02/2020.

Wawancara dengan C. Backhri, 21/02/2020

Observasi:

Observasi di Lorong Mari, 19/02/2020




DOI: https://doi.org/10.18326/imej.v2i1.17-34

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Creative Commons License

Islamic Management and Empowerment Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

p-ISSN: 2685-953X, e-ISSN: 2686-0317